Untuk Apa Sombong?
May 1, 2022
SAUDARAKU,
Saat ini banyak di antara kita yang sombong dengan apa yang dimilikinya. Mereka bangga dengan harta, pangkat, jabatan, rumah, kendaraan, gelar dan lain sebagainya. Padahal benarkah itu semua milik kita?
Saudaraku,
Sesungguhnya apa-apa yang kita miliki di dunia ini…