Shalat Berjamaah, Disaksikan Malaikat
November 3, 2021
Salah satu keutamaan shalat berjamaah adalahyaitu disaksikan malaikat dan memiliki dua puluh lima tingkatan dibandingkan shalat sendirian.
“Dari Nabi Muhammad ﷺ, bersabda: “Kelebihan shalat berjamaah dibandingkan shalat sendirian adalah dua puluh lima tingkatan.