Amalan yang Mendekatkan ke Surga, dan Menjauhkan dari Neraka
January 23, 2025
Muadz bin Jabal telah berkata, “Aku berkata kepada Rasulullah, “Ya Rasulullah, beritahukanlah kepadaku suatu amalan perbuatan yang dapat memasukkan daku ke surga dan menjauhkan daku dari neraka.”
Beliau bersabda, “Sungguh engkau telah bertanya tentang sesuatu perkara…