Nasihat Ali bin Abi Thalib pada Para Pedagang di Pasar
January 22, 2025
Matahari bersinar terang. Di pasar siang itu, orang- orang sibuk melakukan aktivitasnya masing-masing. Para penjual menawarkan dagangannya, dan para pem- beli berusaha menawar dan mendapatkan barang yang mereka inginkan.
Tiba-tiba para penghuni pasar di-kejutkan satu suara…