JOIN GRUP WHATSAPP: Pusat Studi Islam

Ibadah

Bolehkah Mengucapkan “Alhamdulillah” Ketika Bersin dalam Shalat?

Hukum Bersin ketika Shalat

Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz rahimahullah menjelaskan:

“Ya dia mengucapkan alhamdulillah

Karena telah shahih dari Nabi Shallallahu ‘Alaihi wasallam bahwasannya beliau mendengar orang yang bersin lantas mengucapkan alhamdulillah maka

BACA JUGA: Adab ketika Bersin

Beliau bersabda

لَقَدْ ابْتَدَرَهَا بِضْعَةٌ وَثَلَاثُونَ مَلَكًا أَيُّهُمْ يَصْعَد بها

“Sungguh, lebih daripadanya tiga puluh malaikat berebut untuk membawa naik (bacaan itu)’.”

Atau sebagaimana sabda Nabi Alaihish Shalatu Wassalam.

▫️ Sehingga tidak mengapa karena Al Hamdu termasuk jenis amalan shalat.

▫️ Jika dia mengucapkan alhamdulillah ketika bersin, maka dia telah melakukan sunnah.

▫️ Adapun tasymiyat (ucapan yarhamukallah), maka jangan ucapkan.

BACA JUGA: Waktu Akhir Shalat Dhuha

(Nurun ‘Ala Ad Darb)

📍Sunnah dijaga dengan kebenaran, kejujuran, dan keadilan bukan dengan kedustaan dan kedhaliman.”

(Ibnu Taimiyyah rahimahullahu) []

SUMBER: AL-KHANSA SOEPOMO

Ikuti kami selengkapnya di:

WhatsApp: Join Group WA (WhatsApp Group)
Instagram: https://www.instagram.com/pusatstudi.islam20/
YouTube: https://www.youtube.com/@pusatstudiislam
Telegram : https://t.me/pusatstudiislam2
Facebook Fanspage : https://www.facebook.com/pusatstudiislam

Related posts
Ibadah

Keutamaan Shalat Tahajjud

Ibadah

7 Syarat Mengqashar Shalat

Ibadah

Hukum Bersin ketika Shalat

Ibadah

6 Rukun Wudhu

Leave a Reply